Kandungan Daun Jati Belanda dalam Flamora Efektif Bantu Turunin BB

jati belanda Sumber : https://www.orami.co.id/magazine/daun-jati-belanda 

Daun Jati Belanda, atau yang dikenal dengan nama ilmiah Cassia angustifolia, adalah tanaman yang berasal dari daerah tropis dan subtropis di Afrika dan Asia Barat Daya. Tanaman ini telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional karena memiliki sifat pencahar atau laksatif yang kuat.

Baca Juga : Tips Diet Tanpa Olahraga, Emang Bisa? Simak Penjelasannya

Penggunaan Daun Jati Belanda telah dipelajari dalam berbagai penelitian untuk keperluan kesehatan, termasuk dalam penurunan berat badan. Beberapa orang percaya bahwa konsumsi Daun Jati Belanda dapat membantu menurunkan berat badan dengan cara mengurangi retensi air dan mempercepat proses pencernaan.

Ekstrak daun jati belanda telah menjadi bahan umum dalam produk penurun berat badan. Hal ini disebabkan karena tanaman herbal ini diyakini efektif dalam mengurangi berat badan.

Para ilmuwan di Jepang menemukan bahwa flavanol, salah satu jenis flavonoid yang terdapat dalam tanaman jati belanda, memiliki potensi untuk memengaruhi jaringan adiposa atau lemak dalam tubuh manusia. Flavanol dapat mengubah jaringan adiposa putih menjadi jaringan adiposa cokelat. Jaringan adiposa cokelat ini berperan dalam menjaga suhu tubuh dengan membakar kalori dan menghasilkan panas.

Sehingga diklaim bahwa efek ini mampu membakar lemak tubuh, yang pada akhirnya membantu menurunkan berat badan.

Baca Juga : Cuma Flamora Badan Langsing dan Glowing dalam Satu Produk!

Kandungan jati belanda ini bisa kalian temukan dalam produk flamora. Selain mengandung bahan tersebut, flamora juga memiliki kandungan herbal lainnya yang dapat membantu proses  penurunan berat badan seperti daun teh hijau, mulberry, rimpang jahe, dan jeruk. Tentunya flamora ini juga aman untuk dikonsumsi karena sudah terdaftar oleh BPOM dan Halal mui, sehingga anda tidak perlu khawatir lagi untuk mengkonsumsinya sebagai pendamping penurun berat badan.

Namun, perlu diingat bahwa proses penurunan berat badan ini tidak hanya berpacu pada suplemen pendamping akan tetapi harus tetap di bantu dengan konsumsi makanan yang rendah kalori, mengubah pola hidup dan jangan lupa tetap olahraga.